Pembesaran Ikan Nila

Pembesaran ikan nila mengacu pada fase dalam siklus hidup ikan nila saat dibesarkan hingga mencapai ukuran pasar untuk dikonsumsi. Tilapia adalah salah satu spesies ikan yang paling populer dan banyak dibudidayakan secara global karena kemampuan beradaptasi, tingkat pertumbuhan yang cepat, dan kemampuan untuk berkembang dalam berbagai kondisi lingkungan. Fase pembesaran merupakan tahap akhir dalam budidaya…

Ikan Koki

Ikan Koki yang juga dikenal dengan sebutan fancy goldfish atau oranda merupakan ikan hias air tawar populer yang sering dipelihara di dalam akuarium. Merupakan salah satu jenis ikan mas koki yang terkenal dengan ciri khasnya, antara lain pertumbuhan kepala yang menonjol yang disebut wen, yang terlihat seperti tudung atau tudung di kepala ikan. Nama “Oranda”…

INDONESIA KEMBALI MENJADI TUAN RUMAH ASIA PASIFIC AQUACULTURE 2024

JAKARTA, (24/6) – Indonesia bakal kembali menjadi tuan rumah untuk perhelatan Asian Pacific Aquaculture (APA) 2024. Ajang budidaya perikanan bagi negara-negara Asia Pasifik ini rencananya akan diselenggarakan di Surabaya, Jawa Timur. Direktur Jenderal Perikanan Budidaya, Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), Tb Haeru Rahayu, mengatakan, gelaran acara ini merupakan kali kedua bagi Indonesia. Dengan lokasi di…

KKP GENJOT PRODUKSI IKAN BANDENG MELALUI MODEL KLASTER

JAKARTA, (21/6) – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melalui Direktorat Jenderal Perikanan Budidaya (DJPB) terus berupaya meningkatkan produksi budidaya ikan bandeng melalui model klaster. Salah satu lokasi percontohan model klaster tersebut dilakukan di Kabupaten Cirebon, Jawa Barat. Terpilihnya Cirebon dikarenakan memiliki potensi budidaya air payau di wilayah ini sangat menjanjikan dengan memiliki panjang pantai yang…

Gemarikan, KKP Hadirkan Sentra Kuliner di Garut

SIARAN PERSKEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANANNOMOR: SP.233/SJ.5/VI/2023 GARUT, (28/6)- Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menghadirkan Sentra Kuliner (Senkul) Ikan di Kabupaten Garut dalam rangka mengimplementasikan salah satu kegiatan Gerakan Memasyarakatkan Makan Ikan (GEMARIKAN) yang bertujuan untuk meningkatkan angka konsumsi ikan. Senkul Ikan ini dibangun di Jalan Otista nomor 40, Pananjung, Kecamatan Tarogong Kaler, untuk memperkuat dan…