Teripang pasir mungkin nama yang terdengar agak asing di telinga masyarakat awam. Pamornya tidak “sebeken” komoditas perikanan lain, seperti ikan lele. Namun siapa sangka ternyata komoditas ini memiliki kandungan gizi dan nilai ekonomis yang tinggi. Sayangnya, akibat mengandalkan penangkapan di alam, teripang pasir bisa terancam punah. Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), melalui Badan Riset dan…
Tag: nila sultana
Ternyata Pingsan Dapat Mengurangi Stress
Berbagai cara dilakukan untuk menjamin ikan tetap hidup sampai konsumen. Salah satu caranya dengan membuat ikan pingsan agar mengurangi metabolisme selama transportasi ikan serta dapat membawa ikan dalam jumlah banyak. Selain hal tersebut dengan pemingsanan dapat mengurangi stres pada ikan sehingga mengurangi jumlah ikan yang mati selama pengiriman. Pemingsanan dilakukan sebelum kegiatan pengepakan, setelah itu…
Sejuta Manfaat Tanaman Air untuk Aquascape
Di tengah Pandemi Covid-19, pemanfaatan tanaman air untuk aquascape semakin digandrungi. Tak hanya bagi penghobi, masyarakat luas kini semakin melirik keindahan tanaman di dalam air. Seni bercocok tanam di dalam air pun bukan hanya dijadikan sebagai pelepas penat, namun juga dapat dijadikan sebagai bisnis yang menguntungkan. Namun demikian, tak banyak masyarakat yang mengetahui tentang jenis,…
KKP TINGKATKAN KESEJAHTERAAN PEMBUDIDAYA MELALUI BANTUAN CALON INDUK IKAN BERNILAI EKONOMIS TINGGI
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) terus menggenjot kuantitas dan kualitas benih bermutu yang beredar di masyarakat. Melalui program bantuan calon induk ikan unggul kepada unit pembenihan rakyat dan Hatchery Skala Rumah Tangga (HSRT) maupun kepada pembudidaya pembenih ikan. Melalui Balai Perikanan Budidaya Laut (BPBL) Batam, KKP mengirim bantuan calon induk ikan Kakap Putih dengan berat…
BANGUN KAMPUNG PERIKANAN BUDIDAYA BERNILAI EKONOMI TINGGI, KKP MAKSIMALKAN UNIT PELAKSANA TEKNIS SEBAGAI GARDA TERDEPAN
JAKARTA (28/4) – Pengembangan kawasan perikanan budidaya dengan nilai ekonomi yang tinggi menjadi sasaran Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) terutama terhadap komoditas berbasis kearifan lokal. Balai Perikanan Budidaya Air Tawar (BPBAT) Sungai Gelam Jambi sebagai Unit Pelaksana Teknis (UPT) lingkup Direktorat Jenderal Perikanan Budidaya KKP menjadi salah satu garda terdepan guna mewujudkan target yang telah…
